Perpustakaan Online Al-Irsyad

Pusat Dokumentasi dan Kajian (PUSDOK) Al-Irsyad Bogor

Ahmad Salim Mahfoudz

Ahmad Salim Mahfoudz BERITA PUSDOK SEJARAH ULAMA

Ustadz Ahmad Mahfoudz, Sekretaris Panitia Kongres Pertama Al-Irsyad, Wafat

Oleh: Abdullah Batarfi Tanggal 1 Oktober 1939 atau 80 tahun yang silam, sebuah peristiwa  penting telah dicatat dalam lembaran sejarah Al-Irsyad. Karena di tanggal itulah bertempat di kota Surabaya, Congres Jubelium atau Peringatan 25 Tahun Al-Irsyad yang diselenggarakan secara besar-besaran…